Program Wakaf Meter merupakan proyek pembelian secara simbolis setiap meter dari 144.000 Meter Persegi kawasan Masjidil Aqsa. Setiap donasi yang diberikan akan digunakan untuk mendanai proyek pembangunan gedung komersial di Turki, yang hasilnya akan dialokasikan secara terus menerus untuk pemeliharaan dan renovasi Masjidil Aqsa. Melalui wakaf ini, setiap sumbangan dari donatur akan digunakan untuk menjaga keindahan dan kelayakan Masjidil Aqsa, serta memastikan akses bagi umat Muslim yang datang berziarah.
Sertifikat wakaf produktif akan diterima setelah donasi disalurkan
Wakaf 2
2024-10-23